0
Norrie May-Welby (48) lahir ke dunia sebagai seorang pria. Namun, ia kemudian memutuskan melakukan operasi kelamin pada 1990 saat berusia 28 tahun. Setelah itu, ia merasa tidak bahagia menjadi seorang perempuan dan akhirnya Norrie memutuskan untuk menjadi seorang "neuter". Alhasil, ia sekarang secara resmi diakui sebagai seseorang yang tidak memiliki jender secara spesifik.
May-Welby pernah...